Pedoman Perlombaan Inovasi Pembelajaran Guru Sekolah Menengah Pertama (SMP) / INOBEL Tahun 2017

Guru sebagai Pendidik dan Pengajar mengemban tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih menilai dan mengevaluasi peserta didik, termasuk peserta didik Sekolah Menengah Pertama (SMP).



Agar guru SMP dapat melaksanakan tugasnya secara optimal, guru SMP wajib melakukan inovasi pembelajaran dalam rangka peningkatan mutu pendidikan yang berdampak positif terhadap peningkatan mutu pendidikan Nasional.

Download Pedoman Perlombaan Karya Inovasi Pembelajaran Guru SMP Disini

Tujuan dilaksanakannya Perlombaan Karya Inovasi Pembelajaran bagi Guru Sekolah Menengah Pertama (SMP) Tingkat Nasional  Tahun 2017 adalah :
  1. memotifasi guru untuk melakukan inovasi pembelajaran/pelayanan
  2. memotivasi guru dalam berkarier melalui karya inovasi pembelajaran
  3. menghasilkan karya inovasi pembelajaran bagi guru
  4. mendiseminasikan hasil inovasi pembelajaran kepada teman sejawat
  5. menampilkan hasil karya inovasi pembelajaran
  6. memberikan penghargaan kepada guru SMP yang berprestasi dalam perlombaan Karya Inovasi Pembelajaran yang sehat, objektif, terbuka, dinamis dan akuntabel
  7. mempublikasikan hasil karya inovasi pembelajaran melalui jurnal

Demikian info Pedoman Perlombaan Inovasi Pembelajaran Guru Sekolah Menengah Pertama (SMP) / INOBEL Tahun 2017, semoga bermanfaat....!

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pedoman Perlombaan Inovasi Pembelajaran Guru Sekolah Menengah Pertama (SMP) / INOBEL Tahun 2017"

Post a Comment